Informasi Umum

Kode

17.04.492

Klasifikasi

650 - Management and Auxiliary services, Business

Jenis

Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Subjek

Marketing Mix-promotion

Dilihat

376 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Celebrity Endorser terhadap Minat Beli pada produk Adidas Yeezy pada Mahasiswa Universitas Telkom. Penelitian ini termasuk jenis penelitian kuantitatif. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif insidental sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan kuesioner kepada 100 Mahasiswa Universitas Telkom yang berminat atau memiliki produk Adidas Yeezy. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Berdasarkan hasil penelitian, dapat disimpulkan bahwa Celebrity Endorser berpengaruh secara positif terhadap minat beli pada produk Adidas Yeezy. Hal ini dapat dilihat dari hasil t hitung > t tabel (6.317 > 1,985) dan tingkat signifikansi ,000 < 0,05. Berdasarkan hasil perhitungan koefisien determinasi (R2) dapat diketahui besarnya pengaruh variabel celebrity endorser (X) terhadap minat beli (Y) adalah sebesar 47,1%. Sedangkan sisanya sebesar 52,9% dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini seperti strategi pemasaran, brand image, dan lain-lain.

Kata kunci: Celebrity Endorser, Minat Beli

Koleksi & Sirkulasi

Tersedia 1 dari total 1 Koleksi

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama DEWANDA DWI PUTERA
Jenis Perorangan
Penyunting R. NURAFNI RUBIYANTI
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom
Kota Bandung
Tahun 2017

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi