Informasi Umum

Kode

19.04.595

Klasifikasi

C -

Jenis

Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Subjek

Text Mining

Dilihat

464 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

Abstrak Synonym set merupakan salah satu bagian dalam pembangunan WordNet Bahasa Indonesia. Synonym se- ts yang dibangun bersumber dari Tesaurus Bahasa Indonesia yang diproduksi oleh Pusat Bahasa. Proses pengekstraksian Tesaurus menghasilkan beberapa synonym sets yang memiliki kesamaan makna. Oleh ka- rena itu, hierarchical clustering digunakan untuk mengelompokkan synonym set yang mirip berdasarkan nilai similarity dan distance value. Synonym set yang telah melalui proses clustering dapat digunakan seba- gai salah satu pembangun lexical database.

Kata kunci : hierarchical clustering, synonym set, Tesaurus bahasa Indonesia, WordNet.

  • CSH4O3 - PEMROSESAN BAHASA ALAMI
  • CSH4H3 - PENAMBANGAN TEKS
  • IFG444 - TUGAS AKHIR II
  • CII4G3 - PEMROSESAN BAHASA ALAMI

Koleksi & Sirkulasi

Seluruh (1) koleksi tidak tersedia

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama KARINA NOVIANTI PUTRI
Jenis Perorangan
Penyunting MOCH. ARIF BIJAKSANA, IBNU ASROR
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom
Kota Bandung
Tahun 2019

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi