Informasi Umum

Kode

19.04.1567

Klasifikasi

C -

Jenis

Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Subjek

Marketing

Dilihat

226 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

Produk makanan organik merupakan sebuah produk yang bebas dari residu pestisida berlebih. Banyak manfaat yang didapatkan dalam mengkonsumsi produk makanan organik. Hal ini dapat dilihat dengan semakin banyaknya masyarakat di Indonesia maupun mancanegara memilih untuk mengkonsumsi produk makanan organik guna menjalankan program hidup sehat. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui dan menganalisis bagaimana pengaruh nutritional content, natural content, ecological welfare, dan price melalui utilitarian attitudes terhadap intention pada produk makanan organik. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan jenis penelitian deskriptif dan kausal. Pengambilan sampel dilakukan dengan metode incidental sampling. Responden dalam penelitian ini 100 orang acak. Teknik analisis data yang digunakan yaitu analisis deskriptif dan analisis SEM (SEM Analysis). Hasil dari penelitian ini menyatakan bahwa hanya nutritional content yang berpengaruh terhadap utilitarian attitudes. Dan utilitarian attitudes berpengaruh terhadap intention. Hal itu menunjukkan bahwa nutritional content memiliki faktor stimuli utama terhadap intenton sebagai reponse responden dengan melalui utilitarian attitudes sebagai organism atau penentu bagi responden dalam memilih produk makanan organik sebagai pilihan yang tepat untuk dikonsumsi.

Kata Kunci: Minat, Makanan Organik, Persepsi, S-O-R, Utilitarian

Koleksi & Sirkulasi

Seluruh (1) koleksi tidak tersedia

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama SEVILLA ANNEKE PUTRI
Jenis Perorangan
Penyunting DEVILIA SARI
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom
Kota Bandung
Tahun 2019

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi