Informasi Umum

Kode

24.04.4071

Klasifikasi

687.044 - Design-Fashion, Textille Industry

Jenis

Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Subjek

Craft, Textile, Fashion

Dilihat

70 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

 <br /> <em>Fashion</em> merupakan manifestasi dari selera individu yang beragam dan berfungsi sebagai alat komunikasi dengan makna tertentu di balik setiap pilihan busana. Menurut Malcolm Barnard (Mukhlas Ramadhan, 2019), <em>fashion</em> berasal dari kata Latin "factio" yang berarti "membuat," sehingga dapat dianggap sebagai tindakan kreatif seseorang. <em>Fashion</em> juga mencerminkan status sosial dan pernyataan pribadi, seperti yang terlihat pada penggemar musik <em>post-punk</em> yang mengadopsi gaya busana <em>Gothic</em>. Melalui wawancara dengan anggota band <em>post-punk</em> Surabaya, Mmmarkos, terungkap bahwa meskipun band ini beraliran <em>post-punk</em>, mereka mengadopsi gaya busana <em>Gothic</em> yang sering diperoleh melalui <em>thrifting</em> karena langkanya <em>brand Gothic</em> di Indonesia. Untuk mengatasi permasalahan ini, penulis membuat pakaian dengan inspirasi gaya <em>Gothic</em> kepada generasi milenial dan Z dengan mengembangkan pakaian <em>Gothic</em> menggunakan teknik <em>screen printing, </em>selain itu perancangan busana dilakukan menggunakan bahan denim dan katun, serta melakukan perencanaan bisnisnya. Penelitiaan ini menggunakan metode kualitatif dengan teknik pengumpulan data studi literatur, observasi, wawancara, eksplorasi dan penyebaran kuisioner dengan metode purposive sampling kepada target market potensisl. Hasil akhir dari penelitian ini yaitu membuat <em>streetwear style</em> dengan menggunakan teknik <em>screen printing </em>untuk dekorasi pakaian.<br />  

  • DCI4E6 - TUGAS AKHIR
  • CIH4A6 - TUGAS AKHIR
  • TCG4F6 - TUGAS AKHIR

Koleksi & Sirkulasi

Tersedia 1 dari total 1 Koleksi

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama AGNES HERLYN EKA PUTRI
Jenis Perorangan
Penyunting Rima Febriani, Widia Nur Utami Bastaman
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom, S1 Kriya
Kota Bandung
Tahun 2024

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi