24.06.407
005.1 - software engineering
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference
Application Software-development
103 kali
Auto Preventive Maintenance Centralized (Auto PM Centralized) merupakan pengembangan dari proyek Auto Preventive Maintenance (Auto PM), yang mendukung perawatan preventif perangkat jaringan dengan menghasilkan laporan Preventive Maintenance (PM) secara otomatis dari log perangkat yang diberikan oleh pengguna. Auto PM sebelumnya berhasil dalam otomatisasi, namun masih beroperasi secara terpisah sehingga memerlukan instalasi ulang untuk setiap perangkat dengan merek yang berbeda. Auto PM Centralized mengintegrasikan program-program tersebut ke dalam satu portal web, memungkinkan pengguna membuat laporan PM untuk perangkat Cisco dan F5 secara lebih efisien. Proses pengembangan menggunakan metode agile dengan mengimplementasikan framework scrum, serta mengombinasikan metode User-Centered Design (UCD), evaluasi internal, dan benchmarking dalam perancangan antarmuka. Pengujian fungsionalitas dan performa juga diterapkan untuk memastikan sistem berjalan dengan baik. Dengan Auto PM Centralized, proses pembuatan laporan PM menjadi lebih sederhana dan cepat, meningkatkan efisiensi dan mengurangi biaya operasional perusahaan.
Tersedia 1 dari total 1 Koleksi
Nama | IRSAL LAZUARD IZZATILLAH |
Jenis | Perorangan |
Penyunting | Rahmadi Wijaya |
Penerjemah |
Nama | Universitas Telkom, D3 Rekayasa Perangkat Lunak Aplikasi |
Kota | Bandung |
Tahun | 2024 |
Harga sewa | IDR 0,00 |
Denda harian | IDR 0,00 |
Jenis | Non-Sirkulasi |