APLIKASI PERHITUNGANHARGA POKOK PRODUKSIMENGGUNAKAN METODE ACTIVITY BASED COSTING(STUDI KASUS : CV DWI SUMBER, SEMARANG)

NADYA MAHARANI

Informasi Dasar

109 kali
15.06.216
650.07
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

CV Dwi Sumber adalah salah satu perusahaan manufaktur yang menawarkan varian produk. CV Dwi Sumber dalam menentukan harga pokok produksinya masih menggunakan perhitungan kira-kira atau traksiran, sehingga perusahaan dalam menentukan harga pokok produksi kurang optimal. Aplikasi ini dibangun untuk membantu perusahaan mendapatkan harga pokok produksi sesuai dengan aktivitas dan biaya yang dikeluarkan sehingga perusahaan dapat mengurangi resiko kerugian karena salah dalam penentuan harga pokok produksinya. Perhitungan harga pokok produksi pada aplikasi ini adalah dengan menggunakan metode activity based Costing. Activity Based Costing menghasilkan informasi yang dapat membatasi distorsi biaya dan subsidi silang . Aplikasi ini dapat mengelompokkan biaya-biaya berdasarkan aktivitas. Aplikasi ini dikembangkan dengan menggunakan metode software Development Life Cycle (SDLC). Aplikasi dibangun menggunakan bahasa pemrograman PHP dengan basis data MySQL. Aplikasi ini juga menghasilkan laporan biaya produksi serta catatan akuntansi berupa jurnal dan buku besar.

Kata Kunci: Harga Pokok Produksi, Aplikasi, Activity Based Costing, PHP, MySQL

Subjek

MANAGEMENT STRATEGY
MANAGEMENT BUSINESS,

Katalog

APLIKASI PERHITUNGANHARGA POKOK PRODUKSIMENGGUNAKAN METODE ACTIVITY BASED COSTING(STUDI KASUS : CV DWI SUMBER, SEMARANG)
 
 
 

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

NADYA MAHARANI
Perorangan
Asti Widayanti, Ruddi Kusnadi
 

Penerbit

Universitas Telkom
 
2015

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini