PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI APLIKASI IMAGE FILTERING TILTSHIFT PADA APLIKASI MOBILE JEPRET BERBASIS ANDROID DESIGN AND IMPLEMENTATION OF TILT-SHIFT IMAGE FILTERING APPLICATIONS BASED ON ANDROID JEPRET MOBILE APPLICATIONS

Pradana Jati Kusuma

Informasi Dasar

119 kali
114080015
005.5
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Dunia fotografi yang berkembang saat ini telah memasuki era digital. Seni olah gambar dengan menggunakan cahaya sebagai parameter utamanya ini, begitu digemari baik sebagai hobby maupun sebagai sebuah profesi. Dengan munculnya android yang merupakan system operasi berbasis open source yang memungkinkan para developer untuk mengembangkan berbagai aplikasi android.
Pada tugas akhir ini dibuat sebuah aplikasi untuk mengolah foto dengan menggunakan image filtering Tilt-Shift yang menciptakan ilusi optic pada bagian luar foto akan tampak buram untuk membuat gambar yang tampak jelas seolah-olah diambil dari model miniatur. Pada aplikasi ini ada beberapa menu sederhana seperti my shared, take picture, dan my profile.
Aplikasi ini berjalan dengan baik karena performansi yang stabil dengan perbandingan penggunaan memori heap sebesar 46.10%. Aplikasi ini baik digunakan dengan jaringan 3G. Untuk menghasilkan filter tilt-shift dengan cepat kurang dari 5 detik, pengguna perlu menggunakan device dengan processor minimal 1.2GHz dan RAM 1 GHz. Serta filter yang dihasilkan cukup bagus dengan nilai 2.97 dari skala 4 dengan perbandingan lensa sebenarnya. Untuk menambah kesan foto yang mirip seperti miniatur, pengguna perlu melatih kemampuan dalam bidang fotografi.

Subjek

APLIKASI FOTO
APPLICATION, Skripsi, REFERENCE,

Katalog

PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI APLIKASI IMAGE FILTERING TILTSHIFT PADA APLIKASI MOBILE JEPRET BERBASIS ANDROID DESIGN AND IMPLEMENTATION OF TILT-SHIFT IMAGE FILTERING APPLICATIONS BASED ON ANDROID JEPRET MOBILE APPLICATIONS
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

Pradana Jati Kusuma
Perorangan
Purba Daru Kusuma, ST., MT. ; Suryo Adhi Wibowo, ST., MT.
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2013

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini