PERANCANGAN ENSIKLOPEDIA TEKNIK ILUSTRASI DAN ILUSTRATOR KOTA BANDUNG

ALFI FADHLAN

Informasi Dasar

89 kali
16.04.2053
741.6
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

ABSTRAK

Bandung dikenal dengan sebutan kota kembang, seiring dengan berkembangnya zaman kota Bandung kini dinobatkan sebagai kota kreatif di Indonesia (UNESCO), Ilustrasi adalah suatu gambar yang proses pembuatannya memiliki teknik dalam pengerjaannya, khususnya di kota Bandung telah banyak lahir sebagai ilustrator yang menggunakan teknik yang beragam atau mengembangkan teknik ilustrasi dari karya miliki orang lain sebelumnya, namun kurangnya pengetahuan akan referensi teknik ilustrasi secara lebih terkait teknik, unsur, dan penerapan ilustrasi masih ditemukan pada sebagian ilustrator muda yang ingin mendapatkan wawasan seputar perkembangan dalam menciptakan sebuah karya ilustrasi. Manfaat referensi adalah sebagai landasan dalam mengembangkan atau menciptakan hal baru dan hingga kini masih sangat jarang ditemukan referensi terkait teknik ilustrasi dan ilustrator yang memiliki perbedaan satu dengan yang lainnya. Berdasarkan latar belakang masalah yang ditemukan sangat menarik untuk dibahas dan diangkat menjadi sebuah topik perancangan esiklopedia. Adapun fokus penelitian yang dilakukan oleh penulis dalam proses perancangannya yaitu menggunakan metode deskriptif kuantitatif dengan fokus penelitan pada, (a) Teknik ilustrasi yang digunakan, (b) Profil ilustrator, (c) unsur ilustrasi yang digunakan, (d) Penerapan ilustrasi dan (e) Proses Ilustrasi. Pencarian data melalui dokumentasi foto, wawancara dan kuesioner. Perancangan ini bertujuan untuk menjelaskan tentang teknik ilustrasi dan ilustrator yang terdapat dikota Bandung sebagai media referensi tentang ilustrasi dan ilustratornya. Hasil dari perancangan ini semoga nantinya dapat bermanfaat sebagai referensi bagi penulis dan target audiens.

Kata Kunci : Ilustrasi, Ilustrator Bandung, Ensiklopedia.

Subjek

ART-EDUCATION
 

Katalog

PERANCANGAN ENSIKLOPEDIA TEKNIK ILUSTRASI DAN ILUSTRATOR KOTA BANDUNG
 
 
 

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

ALFI FADHLAN
Perorangan
SAHID MAULANA, PAKU KUSUMA
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2016

Koleksi

Kompetensi

  • GDG4A5 - STUDIO DESAIN GRAFIS V
  • VDG4I6 - TUGAS AKHIR/SKRIPSI
  • GDH2E3 - SKETSA GRAFIS
  • GDH2L3 - METODE REPRODUKSI GRAFIKA
  • GDH3D3 - ILUSTRASI LANJUT
  • GDH3E3 - PRODUKSI GRAFIKA
  • CBH4K6 - SKRIPSI
  • DGI3F3 - PRODUKSI GRAFIKA
  • KHI4J4 - SKRIPSI

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini