IMPLEMENTASI TAMPILAN DIGITAL JADWAL BOOKING DAN PAPAN SKOR FUTSAL MENGGUNAKAN RASPBERRY PI

DWI PRASETYO SIPAYUNG

Informasi Dasar

144 kali
16.06.631
620.007
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

ABSTRAK Perkembangan zaman yang semakin maju memicu segala sektor untuk bergerak lebih dinamis. Kebutuhan akan hobi dan bisnis olahraga terutama pada permainan sepak bola dalam ruangan atau sering disebut dengan futsal (football saloon), membuat perkembangan dibidang teknologi pada papan informasi digital jadwal booking dan skor futsal,yang dulu hanya menggunakan papan tulis biasa dan penulisan informasi secara manual dengan menggunakan boardmarker, sekarang sudah menggunakan layar monitor dan berbasiskan komputer. Dengan demikian penyampaian informasi semakin mudah, jelas, dan lebih efektif Pada proyek ini dikembangkan suatu sistem berdasarkan teknologi yang sudah ada sistem papan informasi digital. Namun pada proyek ini penulis mengembangkan papan informasi yang akan digunakan sebagai media penyampaian informasi menggunakan media tatap muka web dan akan di implementasikan di lapangan futsal komersial. Papan informasi yang berbentuk monitor ini akan dipasang pada sisi samping lapangan dengan Raspberry Pi sebagai server informasinya. Sistem papan informasi digital ini akan menampilkan informasi Jadwal main,jadwal booking, waktu bermain, skor, pelanggaran, dan nama tim. Web tersebut bersifat localhost dan akan diakses oleh Raspberyy Pi dari media penyimpanan secara otomatis ketika perangkat mini CPU dinyalakan. Hasil akhir pada proyek ini adalah Implementasi Tampilan Digital Jadwal Booking Dan Papan Skor Futsal Menggunakan Raspberry Pi ini adalah 100 % dari 20 orang pemain futsal seluruhnya merasa tertarik terhadap sistem ini dan jarak yang ideal antara mini CPU dan admin adalah 10 meter yang akan ditampilkan oleh monitor.

Kata kunci : Jadwal Bertanding, Papan Informasi Digital, scoreboard, Raspberry Pi, web

Subjek

MIKROKONTROLLER
 

Katalog

IMPLEMENTASI TAMPILAN DIGITAL JADWAL BOOKING DAN PAPAN SKOR FUTSAL MENGGUNAKAN RASPBERRY PI
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

DWI PRASETYO SIPAYUNG
Perorangan
SUGONDO HADIYOSO, DADAN NUR RAMADAN
 

Penerbit

Universitas Telkom, D3 Teknik Telekomunikasi
Bandung
2016

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini