SISTEM PERINGATAN DINI UNTUK PERAWATAN SEPEDA MOTOR BERBASIS SMS (Short Message Service)

Abdullah Azmy Hanifa

Informasi Dasar

95 kali
115081041
629.8
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Pada saat ini kendaraan bermotor bagi kehidupan sangat penting. Dengan Sepeda motor, anda melakukan berbagai kegiatan hidup yang membutuhkan tingkat mobilitas tinggi. Agar sepeda motor dapat terus berfungsi secara baik, anda harus mengetahui kondisi sepeda motor secara baik. Dengan menggunakan sistem ini, pemilik dapat mengetahui kondisi sepeda motor melalui handphone berupa SMS perawatan dini yang akan diterima pengguna dan mengambil tindakan perawatan (pemanasan mesin sepeda motor) dari jarak jauh selama kendaraan berada dalam jangkauan provider GSM.

Perangkat ini terdiri dari dua bagian yaitu bagian kendaraan dan bagian pengguna. Bagian kendaraan terdiri dari, modul GSM, kontrol on / off kendaraan dan mikrokontroler. Sedangkan bagian pengguna terdiri dari GSM berupa SMS gateway. Pengguna sepeda motor dapat memberikan instruksi untuk kondisi sepeda motor melalui handphone.

Ketika mikrokontroller mendapatkan instruksi dari sensor yang memberitahu sepeda motor telah off selama 24 jam. Instruksi tersebut akan dikirim melalui modul GSM pada kendaraan dan diterima pengguna berupa SMS yang memberitahu ketika sepeda motor telah off selama 24 jam. Dengan memaksimalakan beberapa sistem kelistrikan pada sepeda motor, kondisi sepeda motor dapat terjaga dengan adanya sistem peringatan dini melalui sms yang akan diterima pengguna sepeda motor. mikrokontroler, GSM, SMS, on, off

Subjek

MIKROKONTROLLER
 

Katalog

SISTEM PERINGATAN DINI UNTUK PERAWATAN SEPEDA MOTOR BERBASIS SMS (Short Message Service)
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

Abdullah Azmy Hanifa
Perorangan
M. Sarwoko; Apip Badarudin
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2013

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini