Permasalahan Weaving Dalam Jalan Raya Menggunakan Microscopic Models

FULKI FIROSYAN

Informasi Dasar

97 kali
18.04.2113
C
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Kemacetan merupakan masalah yang biasa terjadi di jalan raya. Kemacetan disebabkan oleh beberapa faktor, salah satunya adalah permasalahan Weaving suatu kendaraan. Weaving kendaraan merupakan berpindahnya suatu kendaraan dari satu jalur ke jalur lain. Penyebab lain kemacetan adalah kecepatan kendaraan dan banyak kendaraan yang melalui jalur tersebut. Karena dari kemacetan tersebut bisa dianalisis kecepatan rata-rata kendaraan akibat dari Weaving kendaraan yang terjadi. Pada tugas akhir ini dilakukan simulasi dari kemacetan yang terjadi akibat permasalahan Weaving yang menghasilkan suatu analisis. Analisis ini yang didapat adalah rata-rata kecepatan kendaraan yang dilakukan setiap terjadi Weaving sehingga mendapatkan solusi untuk bisa meminimalisir kemacetan yang terjadi.

Subjek

SIMULATIO AND MODELING
 

Katalog

Permasalahan Weaving Dalam Jalan Raya Menggunakan Microscopic Models
 
 
 

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

FULKI FIROSYAN
Perorangan
P.H.Gunawan, S.R.Pudjaprasetya
 

Penerbit

Universitas Telkom
 
2018

Koleksi

Kompetensi

  • BUG1A2 - BAHASA INDONESIA
  • BUG1D2 - BAHASA INGGRIS I
  • BUG1E2 - BAHASA INGGRIS II
  • IKG3I4 - PEMODELAN DAN SIMULASI
  • IK2023 - PERSAMAAN DIFERENSIAL DAN APLIKASI
  • CNH3C3 - PERSAMAAN DIFERENSIAL PARSIAL
  • CNH4C3 - SAINS KOMPUTASI UNTUK TEKNIK

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini