Perancangan Interior Yayasan Daarul Adzkar di Bandung

WINDA AMIYUS SYALAWAT

Informasi Dasar

102 kali
20.04.1142
747
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Panti asuhan atau lembaga kesejahteraan sosial anak diartikan sebagi rumah, tempat, atau kediaman yang digunakan untuk memelihara (mengasuh) anak yatim, piatu, yatim piatu, dan juga termasuk anak terlantar. Dari 50 panti asuhan di kota bandung belum banyak panti asuhan yang layak untuk ditinggali oleh anak-anak, salah satunya adalah panti asuhan daarul adzkar. Dari permasalahan yang ada, tujuan perancangan baru pada Yayasan panti asuhan daarul adzkar ini untuk memperluas panti asuhan yang sesuai dengan standar kelayakan pemerintah sehingga dapat menolong lebih banyak anak. Perancangan interior ini memiliki tema “productive space” dengan konsep perancangan yang “kid friendly”. Tema dan konsep ditujukan dengan harapan agar setiap ruang pada panti bermanfaat untuk aktivitas anak, sehingga anak nyaman dalam beraktivitas.

Kata kunci: Panti, Panti Asuhan Anak, Perancangan, Interior.

Subjek

INTERIOR DESIGN
 

Katalog

Perancangan Interior Yayasan Daarul Adzkar di Bandung
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

WINDA AMIYUS SYALAWAT
Perorangan
TRI HARYOTEDJO, M. TOGAR MULYA RAJA
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Desain Interior
Bandung
2020

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini