PRODUKSI FILM DOKUMENTER “LIKA – LIKU PERJALANAN GAMBIA” (FILM DOKUMENTER TENTANG KEHIDUPAN PETANI GAMBIR DI KABUPATEN LIMA PULUH KOTA, PROVINSI SUMATERA BARAT)

JORDY SURYA HUTAMA

Informasi Dasar

132 kali
20.04.1381
070.18
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Abstrak

Di provinsi Sumatera Barat terdapat daerah terpenting penghasil gambir yaitu Kabupaten Lima Puluh Kota, daerah ini merupakan salah satu penghasil gambir terbesar Indonesia yang mampu menghasilkan 50% lebih dari produksi gambir nasional untuk di ekspor. Tetapi disini para petani gambir Kabupaten Lima Puluh Kota tidak merasakan kesejahteraannya karena masalah harga jual gambir yang sangat rendah, penghasilan yang mereka dapatkan tidak sesuai dengan harapan mereka, karena tidak mencukupi. Sedangkan tengkulak yang membeli gambir kepada para petani tidak bisa memberikan harga sesuai keinginan para petani karena tengkulak juga harus mempertimbangkan harga dari pusat gudang pengirimanan gambir, dimana ada pihak India langsung yang memberi harga gambir disana karena tujuan utama ekspor gambir Indonesia adalah India. Dengan tertutupnya harga gambir dikalangan eksportir dan importir mengakibatkan dampak yang sangat tidak diinginkan para petani gambir di Kabupaten Lima Puluh Kota. Sosialisasi yang dilakukan pemerintah kepada para petani gambir belum ada hasilnya untuk masalah harga gambir, para petani berharap pemerintah Kabupaten Lima Puluh Kota untuk meningkatkan peranannya dalam menyelesaikan masalah yang terjadi agar harga gambir Kembali normal dan pemerintah ikut terbantu. Karya akhir ini berupa film dokumenter yang berjudul “LIKA – LIKU PERJALANAN GAMBIA berdurasi 15 menit, dengan tujuan untuk mengingatkan masyarakat di Sumatera Barat khususnya Kabupaten Lima Puluh Kota bahwa gambir adalah komoditi unggulan Kabupaten Lima Puluh Kota.

Kata kunci : Ekspor, Film Dokumenter, Gambir, Kabupaten Lima Puluh Kota

Subjek

DOCUMENTARY FILMS
 

Katalog

PRODUKSI FILM DOKUMENTER “LIKA – LIKU PERJALANAN GAMBIA” (FILM DOKUMENTER TENTANG KEHIDUPAN PETANI GAMBIR DI KABUPATEN LIMA PULUH KOTA, PROVINSI SUMATERA BARAT)
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

JORDY SURYA HUTAMA
Perorangan
DEWI K SOEDARSONO
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Ilmu Komunikasi
Bandung
2020

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini