PENGARUH BRAND AMBASSADOR TERHADAP BRAND IMAGE TOKOPEDIA (Studi pada BTS sebagai Brand Ambassador)

ANGGIE ADITYA ARNANDA

Informasi Dasar

169 kali
20.04.3547
658.802
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Kegiatan berbelanja daring memudahkan kegiatan individu dalam memenuhi segala kebutuhannya. Generasi milenial merupakan kalangan yang paling konsumtif dalam berbelanja daring di Indonesia. Persaingan marketplace di Indonesia semakin sengit untuk mememenangkan hati konsumen. Tokopedia merupakan marketplace asli Indonesia yang gencar melakukan promosi dengan beragam komunikasi pemasaran seperti iklan dan meggunakan brand ambassador guna menyampaikan pesan dan kampanye. Tokopedia menghadirkan BTS yang merupakan salah satu boyband terkenal dari Korea Selatan sebagai brand ambassador untuk menyampaikan kampanye dengan tajuk “#1Everyday”. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adakah pengaruh dari brand ambassador terhadap brand image Tokopedia dan seberapa besar pengaruh yang berkontribusi. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan mengambil sampel generasi milenial dengan jumlah 100 responden yang memiliki rentang usia 25-34 tahun dan pernah berbelanja melalui Tokopedia. Hasil teknik analisis deskriptif menunjukkan tanggapan responden terhadap variabel brand ambassador sebesar 67% dan brand image sebesar 69%. Hasil koefisen determinasi menunjukkan terdapat pengaruh brand ambassador sebesar 64,4% terhadap brand image. Sebagian sisanya sebesar 35,6% dipengaruhi dari kontribusi variabel lain yang tidak terdapat dalam penelitian ini. Kata kunci: marketplace, brand ambassador, brand image

Subjek

MARKETING COMMUNICATION
 

Katalog

PENGARUH BRAND AMBASSADOR TERHADAP BRAND IMAGE TOKOPEDIA (Studi pada BTS sebagai Brand Ambassador)
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

ANGGIE ADITYA ARNANDA
Perorangan
Sylvie Nurfebiaraning
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Ilmu Komunikasi
Bandung
2020

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini