PEMBANGUNAN SISTEM PENDETEKSI KADAR GULA DARAH MENGGUNAKAN PHOTODIODA BERBASIS ARDUINO UNO

RIO PRAPRIANDA

Informasi Dasar

243 kali
21.06.126
006.22
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

Penyakit Diabetes menurut World Health Organization (WHO) merupakan penyebab utama dalam kematian global. Penyakit ini dapat dicegah sejak dini, dengan cara melakukan pengecekan kadar gula darah secara rutin di rumah sakit. Namun dikarenakan banyak orang yang takut akan jarum suntik, maka mereka banyak mengabaikan pemeriksaan tersebut. Padahal pemeriksaan tersebut sangat penting untuk menghindari dampak lain dari penyakit diabetes, oleh karena itu dibuatlah alat yang berfungsi serupa glucometer yaitu “Pembangunan Sistem Pendeteksi Kadar Gula Darah Menggunakan Photodioda Berbasis Arduino Uno”. Keunggulan alat ini yaitu pasien tidak perlu disuntik/diambil darahnya terlebih dahulu, cukup dengan meletakkan ujung jari diantara sensor photodioda dan lampu LED yang terang, maka photodioda akan membaca hasil dari pembiasan cahaya tersebut dan langsung menampilkannya pada LCD akurasi sistem yang dibuat senilai 96,04%.

Kata Kunci: Gula darah, Arduino Uno, Glucometer, Photodioda.

Subjek

EMBEDDED SYSTEM
 

Katalog

PEMBANGUNAN SISTEM PENDETEKSI KADAR GULA DARAH MENGGUNAKAN PHOTODIODA BERBASIS ARDUINO UNO
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

RIO PRAPRIANDA
Perorangan
Mia Rosmiat, Marlindia Ike Sari
 

Penerbit

Universitas Telkom, D3 Teknologi Komputer
Bandung
2021

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini