PERANCANGAN USER INTERFACE DAN USER EXPERIENCE UNTUK SISTEM AKADEMIK SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) GIKI 1 SURABAYA

DAVA KRISNA PRANATA

Informasi Dasar

107 kali
ITTS.0323000056
001
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Teknologi Informasi merupakan peran penting sebagai media informasi dalam bidang pendidikan. Salah satu peran yaitu dengan mengelola data akademik sekolah tentang pembelajaran atau kurikulum untuk meningkatkan pengetahuan seseorang dalam pembelajaran yang dapat dikelola oleh suatu sekolah atau lembaga pendidikan. Pengolahan sistem akademik sekolah sangat dibutuhkan pada setiap instansi pendidikan untuk mengolah data nilai siswa dengan canggih dan dapat menciptakan output yang berkualitas. Tujuan dari penelitian ini untuk merancang desain UI/UX suatu sistem informasi data akademik yang akan mempermudah penjadwalan, pengecekan, dan pencatatan, laporan data nilai siswa yang terkomputerisasi. Hasil dari penelitian ini adalah sebuah desain sistem informasi data akademik yang membantu kerja dari developer atau Programer, untuk mengembangkan Sistem Informasi akademik. Penelitian ini menggunakan metode UCD (User Centered Design) yaitu dimulai dengan menentukan objek penggunanya, wawancara dengan pengguna, permintaan desain pengguna. Berdasarkan hasil dari penelitian ini telah divalidasi menggunakan metode Usability Testing dengan cara memvalidasi hasil rancangan desain User Interface dan User Experience pada user di SMA Giki 1 Surabaya berdasarkan rancangan desain telah sesuai dengan permintaan desain User interface dan User experience untuk sistem informasi akademik dari pihak SMA Giki 1 Surabaya dan sudah di validasi dengan narasumber.

Kata Kunci : Sistem Informasi Akademik, User Centered Design (UCD), Data Nilai, User interface, dan User Experience, Usability Testing.

Subjek

SISTEM INFORMASI
TA

Katalog

PERANCANGAN USER INTERFACE DAN USER EXPERIENCE UNTUK SISTEM AKADEMIK SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) GIKI 1 SURABAYA
TA/FTIB.08.2023/35 PRA p
77p
INDONESIA

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 1.000
Tidak

Pengarang

DAVA KRISNA PRANATA
Perorangan
Yupit Sudianto S.Kom., M.Kom., Rokhmatul Insani S.T., M.T.,
INDONESIA

Penerbit

TEL-U Surabaya
Surabaya
2023

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini