PERANCANGAN BATERAI ALUMINIUM - Dalam bentuk buku karya ilmiah

NYOMAN RAI WIDYA ARSA

Informasi Dasar

6 kali
24.04.2647
621.31242
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Perancangan baterai aluminium yang efisien memerlukan sistem monitoring yang canggih untuk
memastikan kinerja optimal dan umur panjang perangkat. Dalam penelitian ini, kami mengembangkan sistem pemantauan dan tampilan data yang diintegrasikan ke dalam baterai aluminium dengan tujuan untuk memantau parameter penting seperti tegangan, arus, dan daya secara real time.
Sistem ini menggunakan mikrokontroler dengan sensor dan algoritma pemrosesan data untuk mengoptimalkan efisiensi dan stabilitas baterai. Metode pengujian yang dilakukan yaitu, perancangan sistem pada monitoring baterai, diagram blok sistem monitoring dan flowchart sistem monitoring. 
Hasil pengujian menunjukkan bahwa sistem monitoring yang diusulkan mampu memberikan informasi baterai berupa tegangan(V), arus(A), dan daya(W) pada layar LCD. Setelah dilakukan kalibrasi sensor tegangan didapatkan nilai rata-rata galat adalah 0,2%, sedangkan pada sensor arus didapatkan nilai rata-rata galat sebesar 2,18%.

Kata Kunci : Baterai aluminium,stabilitas, perancangan, monitoring, sensor
 

Subjek

BATTERIES ELECTRIC
 

Katalog

PERANCANGAN BATERAI ALUMINIUM - Dalam bentuk buku karya ilmiah
 
xiv, 86p.: il,; pdf file
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

NYOMAN RAI WIDYA ARSA
Perorangan
Ekki Kurniawan, Erwin Susanto
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Teknik Elektro
Bandung
2024

Koleksi

Kompetensi

  • TEI4P3 - EKONOMI ENERGI TERBARUKAN
  • TEI2B4 - ELEKTRONIKA A
  • TEI4G3 - PERANCANGAN SISTEM TERTANAM
  • TEI2A4 - RANGKAIAN LISTRIK A
  • TEI3D3 - SISTEM ENERGI LISTRIK TERBARUKAN

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini