ABSTRAKSI: Teknologi yang berbasis Wideband Code Division Multiple Access (WCDMA) merupakan teknologi multiple access bagi pengguna komunikasi digital berkecepatan tinggi. Pada jaringan WCDMA terjadi soft handover dimana memungkinkan kedua sel, baik sel asal maupun sel baru yang bekerja pada frekuensi yang sama dapat berkomunikasi. Dengan diperkenalkannya standar WCDMA sebagai standar global untuk 3G, diharapkan peningkatan fungsional dan implementasi terhadap soft handover.
Beberapa faktor penyebab terjadinya kegagalan handover karena kondisi RF dan jaringann yang kurang bagus karena daya terima MS yang rendah, Eb/No yang kurang bagus dan besarnya nilai probabilitas yang berada diatas standar blocking yang sudah ditetapkan, serta terjadinya kesalahan pada neighbor list. Untuk meningkatkan kualitas handover, maka harus diperhatikan parameter yang digunakan seperti ; Eb/No, RSCP, Link budget, dan perencanaan neighbor cell list yang tepat. Sehingga dilakukan penganalisaan berdasarkan basic cell parameter, hasil drive test dan standar KPI dari operator.
Pada penyusunan tugas akhir ini, dilakukan pendekatan pada permasalahan neighbor list, analisa soft handover, menggunakan hasil drive test, berdasarkan KPI. Dihasilkan RSCP dan EcNo Standar KPI XL untuk parameter ini adalah yang diterima ≥ 95%. Untuk parameter keberhasilan CSSR yaitu > 99% dan CDR sebesar < 1% , Handover Success Rate nilai nya yang sebesar 97,91% belum memenuhi standar yang ditetapkan yaitu sebesar >98%. Parameter ini telah berdasarkan KPI operator.Kata Kunci : WCDMA, Handover, Soft handover, Neighbor cell list.ABSTRACT: Wideband Code Division Multiple Access (WCDMA) technology is a multiple access technology for high speed digital technology user. In WCDMA network, soft handover happened which can make possibility for 2 cell (former cell and new cell) in the same frequent can communicate. Thus announced of WCDMA as global standard for 3G, hopefully can increased of used and implementation to soft handover.
There are several caused of handover failed, as RF condition and network, low power received by MS, unqualified Eb/No and large of probability value in above standard blocking, and neighbor cell list. We should observe parameter to improve quality of handover, such as Eb/No, RSCP, and planning of suitable neighbor cell list.
With this way, it can make easier to analize based on basic cell parameter, result of drive test and standar KPI from operator. The result of RSCP dan EcNo for this parameter are ≥ 95%. For CSSR parameter is > 99% and CDR is < 1% , Handover Success Rate the percentage is 97,91% not qualified for KPI standart is >98%. All the parameter is based on KPI.Keyword: WCDMA, Handover, Soft handover, Neighbor cell list.