Implementasi dan Analisis Pengembangan Relative Utility untuk Mengeveluasi Multidocument Summarization

Febriyanti V

Informasi Dasar

115 kali
113050095
005.1
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

ABSTRAKSI: Berkembangnya jumlah dokumen mendorong berkembangnya metode membuat ringkasan secara automatis atau yang dikenal dengan Automatic Text Summarization (ATS). Tujuan dari Automatic Text Summarization (ATS) adalah membuat ringkasan dengan hasil peringkasan tetap mengandung poinpoin penting dari dokumen asli. Mengevaluasi Automatic Text Summarization (ATS) merupakan hal yang penting dalam perkembangan Automatic Text Summarization (ATS).
Relative Utility merupakan suatu teknik yang digunakan untuk mengevaluasi ATS dengan cara membandingkan ringkasan yang dihasilkan oleh ATS dengan ringkasan (ideal) yang dibuat oleh manusia(human). Tugas Akhir ini meneliti pengembangan dari teknik Relative Utility yaitu Relative Utility dengan Subsumption meliputi mengautomatisasi pemberian utility score dan menambahkan pengecekan subsumption serta Relative Utility dengan Similarity. Pengukuran evaluator dilakukan dengan menghitung korelasinya dengan penilaian manusia dengan menggunakan Pearson’s Correlation.Kata Kunci : : Automatic Text Summarization, Relative Utility, utility score, ringkasan.ABSTRACT: The growing number of documents encourage the development of automatic summaries, known as Automatic Text summarization (ATS). The purpose of Automatic Text summarization (ATS) is a summary of the results remain summarization contain important points of the original document. Evaluating ATS is important in the development of automatic text summarization(ATS).
Relative Utility is a technique used to evaluate Automatic Text summarization (ATS) by comparing the summary produced by the Automatic Text summarization (ATS) with an ideal summary made by human. This final task examines the development of the Relative Utility technique that is Relative Utility with Subsumption including to automate the utility score and adding subsumption check the next development is Relative Utility with Similarity. The Pearson’s Correlation is used to measure the correlation between the evaluator and human judgement.Keyword: : Automatic Text Summarization, Relative Utility, utility score, ringkasan.

Subjek

Rekayasa Perangkat Lunak
 

Katalog

Implementasi dan Analisis Pengembangan Relative Utility untuk Mengeveluasi Multidocument Summarization
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

Febriyanti V
Perorangan
Moch. Arif Bijaksana, Angelina Prima Kurniati
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2010

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini