jenis keanggotaan anda tidak diperbolehkan men-download dokumen ini

Informasi Umum

Kode

25.04.1618

Klasifikasi

000 - General Works

Jenis

Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Subjek

Management Operational

Dilihat

25 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

Pada saat ini persaingan usaha di industri fashion dan aksesoris semakin ketat, sehingga diperlukan upaya lebih lanjut untuk meningkatkan strategi bersaing agar JoyCurls, sebuah perusahaan yang bergerak di industri fashion aksesoris scrunchie dapat lebih unggul dari kompetitor. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kondisi lingkungan internal dan lingkungan eksternal dari segi operasional dengan menggunakan analisis SWOT untuk menetapkan strategi bersaing yang tepat bagi startup JoyCurls . Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan dengan jenis penelitian deskriptif dan menggunakan metode pegumpulan data melalui wawancara, observasi, serta dokumentasi dari pihak internal JoyCurls dan eksternal yaitu pelanggan JoyCurls. Berdasarkan hasil analisis SWOT, JoyCurls memiliki kekuatan utama yaitu dengan mengoptimalkan produk yang berkualitas untuk dapat melakukan pengembangan produk baru sesuai dengan tren pasar. Namun, kelemahan dari desain yang ketergantungan tren dan ancaman dari persaingan ketat antara bisnis sejenis dan produk pengganti dengan kegunaan yang sama perlu diatasi. Berdasarkan pembobotan yang dilakukan JoyCurls memiliki total skor matriks IFAS sebesar 2.98 dan EFAS sebesar 2.42 dan berada di posisi kuadrat I dengan mendukung menerapkan kebijakan pertumbuhan yang agresif (Growth oriented strategy).<br /> <br /> <strong>Kata Kunci </strong>: Stategi Bersaing, Analisis SWOT, Value Chain, Porter&rsquo;s Five Forces, PESTLE, Matriks SWOT, IFAS dan EFAS

  • DEK3QBC3 - WRAP ENTREPRENEURSHIP - BISNIS STARTUP

Koleksi & Sirkulasi

Tersedia 1 dari total 1 Koleksi

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama LADINAH ANRESA
Jenis Perorangan
Penyunting Dematria Pringgabayu
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom, S1 Administrasi Bisnis
Kota Bandung
Tahun 2025

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi